Kenalan Yuk dengan Mas Zani, Sang Pujangga dari Bumi Ketapang !!!

Mas Zani ini seorang pujangga dari tanah Ketapang, Kalimantan Barat. Nih orang keren banget. Perjalanan hidupnya mengispirasi

Beberapa waktu lalu, theWagia iseng ikut arisan link dari salah satu grup facebook KomBoNus (Komunitas Blogger Nusantara) yang digagas oleh seorang blogger cantik, thewagia memanggilnya Mbak Elva. Mbak Elva ini termasuk senior dalam hal tulis menulis lho.

Oke, singkat cerita dalam arisan yang diikuti oleh beberapa blogger kali pertama dimenangkan oleh beliaunya yang merupakan pemilik asmirizani.com dan thewagia memanggilnya mas Zani.

Mas Zani ini seorang pujangga dari tanah Ketapang, Kalimantan Barat. Wah, kapan ya bisa ke Kalimantan, siapa tau bisa ketemu mas Zaninya secara langsung. Soalnya nih orang keren banget. Perjalanan hidupnya mengispirasi, juga karya karyanya nih bikin theWagia sendiri penasaran.
home page www.asmirizani.com

Tulisan ini adalah sebuah hadiah dan keharusan dalam ikut arisan link yang dibuat sama Mbak Elva. Karena kali ini mas Zani yang berhak keluar namanya, jadi thewagia wajib membuat artikel review tentang mas Zani, eh blognya mas Zani maksudnya. Namanya juga pengen kenal sama blognya, berarti kudu ngenal orangnya juga kan?

Nah, beberapa waktu lalu mas Zani berhasil terhubung dengan thewagia melalui facebook. Dan singkat cerita thewagia ngobrol melalui chat. Orangnya ramah banget mas Zani ini. Beliau mengucapkan salamdahulu ternyata sebelum di chat sama thewagia. Hihihii...

Mengetahui beliau ini seorang penyair, penulis dan sudah banyak menghasilkan karya tulis bahkan penghargaan atas karya tulisnya, membuat thewagia agak canggung membuat tulisan tentang beliau nih. Maklum, kan thewagia bukan penulis, apalagi punya penghargaan dari karya tulis ( boro - boro deh >_< ). 

Lelaki yang lahir di Desa Banjar, Ketapang ini sudah banyak menumpahkan emosinya melaluikarya, selama tiga tahun berturut - turut dari 2011 hingga 2013, beliau ini membuat karya antalogi puisi dan cerpen. Satu cerpennya yang bikin thewagia penasaran judulnya "Asa dan Perempuan Laut Senja", dari judulnya aja keren, pengen baca sebenernya ( mas Zani kirim lewat email lah cerpennya ! :D ).

Karena dekat dengan hal tulis menulis, mas Zani memutuskan buat nge-blog nih setelah lama gak ngeblog, Padahal mas Zani ini udah punya blog dari tahun 2011, tapi beliaunya baru ngeblog sekitar pertengahan 2016 lalu dan bergabung dengan komunitas Blogger Pontianak yang dikenal dengan Buda' Blogger. Wew, keren nih, gak kalan sama Komunitas BLogger Jakarta komunitasnya. Hehehe...



Oiya mas Zani ini sudah menikah sejak bulan mei 2016 lalu, pernikahannya tergolong masih belum lama ya ! Tapi kata mas Zani istri beliau juga punya minat yang sama dalam hal tulis menulis. Maka dari itu untuk membuat karya mas Zani dan istri saling mendukung dan berbagi. Semoga pernikahannya langgerng mas Zani!!!

Buat yang pengen tau blog mas Zani langsung aja kunjungi www.asmirizani.com dan yang pengen lebih kenal lagi dengan mas Zani, thewagia bagi akun medsosnya ya.

TW : @inizani
FB  : asmirizani 
FP  : asmirizani.com
IG  : Asmirizani_ 

Yang sudah mampir jangan lupa komen di bawah ya, kalo bisa jangan tinggalkan link spam, kalo minta blognya dikunjungi silahkan kontak akun medsos thewagia dan kalian bisa temukan di blog thewagia.id 

COMMENTS

BLOGGER: 2
Loading...
Name

21 April,1,Air Terjun,2,Artikel,36,Cerita Pendek,2,Cerpen,2,Curhat,36,Desain,17,Film,2,Film keren,1,Game Of Thrones,1,GOT,1,Hiburan,8,Ilustrasi,16,Indonesia,2,Kartini,1,Kisah Cinta,1,Kisah romantis,1,Lombok,1,Lukisan Termahal,2,NTT,1,Opini,16,Pahlawan,2,Pelopor,2,Pelukis,2,Perempuan,1,Peringatan hari Kartini,1,Sahabat,4,Sastra,19,Sejarah,1,Serial Fantasi,1,Sketsa,3,Slider,2,Teknologi,4,theWagia,63,Vector,11,Wagia Blog,1,
ltr
item
theWagia: Kenalan Yuk dengan Mas Zani, Sang Pujangga dari Bumi Ketapang !!!
Kenalan Yuk dengan Mas Zani, Sang Pujangga dari Bumi Ketapang !!!
Mas Zani ini seorang pujangga dari tanah Ketapang, Kalimantan Barat. Nih orang keren banget. Perjalanan hidupnya mengispirasi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhviiNbxzGK0NEqPdRoKpQ6yD12ATufRQgpQAp92z7Qx13S4TZVAbgGCJGxv7z7smj0QcZUyqYuEXDoDl_7ZVxCZI1V2cfq4xdUpITn3qfclXLvmAkL4Qqc5c9QQ-VA28fNSDob5DWPEQ/s640/asmirizani.PNG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhviiNbxzGK0NEqPdRoKpQ6yD12ATufRQgpQAp92z7Qx13S4TZVAbgGCJGxv7z7smj0QcZUyqYuEXDoDl_7ZVxCZI1V2cfq4xdUpITn3qfclXLvmAkL4Qqc5c9QQ-VA28fNSDob5DWPEQ/s72-c/asmirizani.PNG
theWagia
https://thewagia.blogspot.com/2017/03/kenalan-yuk-dengan-sang-pujangga-dari.html
https://thewagia.blogspot.com/
http://thewagia.blogspot.com/
http://thewagia.blogspot.com/2017/03/kenalan-yuk-dengan-sang-pujangga-dari.html
true
1103063318436841508
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy